GridOto – Membeli motor bekas tentunya menjadi salah satu pilihan untuk mendapatkan motor dengan kualitas baik dengan harga yang terjangkau. Biasanya, motor bekas dibanderol dengan harga hampir dari setengah harga barunya. Kondisi motor juga sebaiknya harus orisinil," kata Sukanta, pemilik dealer motkas Jaya Motor kepada GridOto di kawasan Serpong,Tangerang (8/7). Dealer motor bekas Jaya Motor juga memberikan garansi mesin selama tiga bulan. Berikut pilihan harganya:Tahun Harga Mio M3 2015 Rp 4.600.000 Mio M3 2016 Rp 5.000.000 Mio M3 2017 Rp 6.400.000 Mio M3 2018 Rp 8.600.000Nah, tertarik untuk membelinya?
Harga dan Spesifikasi Terbaru Yamaha MIO M3 125cc Blue Core 2015 - PT. Yamaha baru - baru ini meluncurkan skuter matic yang tidak kalah keren dengan skuter matic lainya, yaitu Yamaha MIO 125 Blue Core. Dengan body yang sporty, diharapkan para pengguna bisa merasa nyaman saat mengendarai motor Yamaha MIO 125cc M3 Blue Core. Untuk kapasitas tangki bensin, motor ini mampu menyimpan 4,2 liter bensin sehingga motor ini mampu menempuh jarak 200 km. (Baca: Harga & Spesifikasi Honda VARIO 150cc)Mesin dan Fitur / Spesifikasi Terbaru Yamaha MIO M3 125cc Blue Core 2015Baca Selengkapnya >>> http://hargakendaraanterbaru/2015/03/HargaTerbaru-MIOM3-2015.htmlLihat Otomotif Selengkapnya
GridOto - Yamaha Mio J bekas harga jualnya cukup menarik di pasaran. Yamaha Mio J punya mesin berkapasitas 115 cc, 2 valve SOHC 4-tak, sudah sistem bahan bakar injeksi. Baca Juga: Harga Motor Bekas Yamaha XMAX Mulai Rp 50 Jutaan Per Oktober 2020, Barunya Segini Sob"Kebanyakan peminat Yamaha Mio J dari kalangan wanita, yang akan mereka gunakan untuk aktifitas ke kantor," kata Joko Yanto pemilik dealer motor bekas Jaya Berkat di Cipondoh, Tangerang. "Harga bekas Yamaha Mio J tahun 2015 sekarang Rp 5,7 juta, kondisi bodi mulus," tambah Joko. Berikut daftar harga Yamaha Mio J tahun 2015-2018 yang berhasil kira rangkum dari kanal Pricelist GridOto:Tipe Tahun Harga Yamaha Mio J 2015 Rp 5.700.000 Yamaha Mio J 2016 Rp 6.000.000 Yamaha Mio J 2017 Rp 7.600.000 Yamaha Mio J 2018 Rp 8.000.000
Bro sekalian, artikel ini adalah artikel tematis lanjutan dari pengetesan Produk Baru Yamaha Mio M3 125 Blue Core. di artikel ini tmcblog mau share hasil pengukuran konsumsi bbm jenis premium Pertamax untuk Yamaha MIo M3 125 Blue Core. Karena metoda ini judulnya ” How Far Can You go with 1 L of petrol ” maka isi bbm sebelumnya dari Yamaha Mio M3 harus dihabiskan dulu . .kembali dengan cara yang sama dengan motor motor yang ditest terlebih dahulu . nggak bisa dibandingkan dengan motor motor lain nantinya hehe .
Copyright By@ServisRingan - 2024