Harga Sparepart Yamaha Rx King Original
21-06-2024

Harga Sparepart Yamaha Rx King Original

By Katherine Lambert
  • 0

GridOto - Meski sudah tidak lagi diproduksi, nama Yamaha RX-King tetap abadi dan melekat kuat di ingatan pecinta otomotif Tanah Air. Lebih dari itu, RX-King juga masih dipilih sebagai kendaraan sehari-hari oleh banyak bikers di Indonesia. Usia motor Yamaha RX-King ini bisa dibilang sudah tidak muda, kira-kira berapa harga komponennya saat ini ya? "Harga komponen RX-King dilihat dari tahun keluarannya, kalau yang tua lebih mahal dari yang tahun muda," ucap Jamaludin, pemilik bengkel spesialis RX-King, Pratama Motor, di Kedoya, Jakarta Barat, kepada GridOto (20/12). "Seperti harga shockbreaker belakang RX-King tahun 80-90 an sekitar Rp 1,2 juta orisinil copotan, kalau RX-King tahun muda 2000an cuma Rp 550 ribu,” lanjut Jamal.

Harga Sparepart Yamaha RX King Semakin Liar Biaya Restorasi Bisa Mencapai Puluhan Juta

Hal ini juga yang membuat tren restorasi Yamaha RX-King semakin ramai. Deni Firmansyah, selaku pemilik bengkel restorasi motor Garasi Gue 31 di Jakarta Timur mengatakan, peminat restorasi RX-King kebanyakan dari kalangan orang tua. Baca Juga: RX-King Masih Ramai Peminatnya di Indonesia, Yamaha Ungkap AlasannyaSoal restorasi RX-King, dengan pemakaian part full orisinal disebut Irfan mencapai puluhan juta. Istimewa Hasil restorasi Yamaha RX-King full ori yang makan dana Rp 33 juta di Garasi Gue 31Ia menambahkan, lama proses restorasi RX-King memakan waktu paling sebentar 2 minggu. Habis itu baru pemutihan baut-baut dan blok mesin sampai pengecatan rangka, mesin dan bodi keseluruhan," tutup Deni.

Prev Post

Honda Vario 150 Thailook

Next Post

Vespa Px 82 Original

Artikel Trending

Leave a Reply