Motor BaruWarna-Warni Vespa di Tahun 2022Ekawan Raharja • 07 Mei 2022 09:00Jakarta: Vespa sebagai sebuah skuter matik (skutik) yang mengedepankan gaya hidup tampil dengan gaya baru bagi konsumennya di Indonesia. Lini skutik yang dijajakan di Tanah Air kini menawarkan sejumlah warna baru yang disesuaikan dengan keinginan konsumennya. Dari keluarga LX dan S masih identik untuk para generasi muda yang tampil dinamis dan gaya. Kesan tangguh GTS Super Sport tampil dengan Grey Materia dan Yellow Sole. Jangan GTS Super Tech yang diwarnai Grey Delicato dan Black Vulcano, Sementara GTV Sei Giorni tampil lebih klasik dibalut dengan warna Grey Titanio.
Harga Vespa Primavera Sean Wotherspoon Tembus Rp 160 Juta di Toko OnlineSuara - Harga Vespa Primavera Sean Wotherspoon yang dirilis resmi seharga Rp 85 juta bisa tembus hingga Rp 160 juta di beberapa toko online di Indonesia, demikian hasil penelusuran Suara di salah satu marketplace otomotif. Akhir pekan lalu PT Piaggio Indonesia mendatangkan Vespa Primavera Sean Wotherspoon. Selain toko online yang menawarkan harga hingga Rp 160 juta, di beberapa toko ecommerce harga vespa baru ini juga dijual di sekitar Rp Rp 135 juta. Vespa Primavera Sean Wotherspoon merupakan produk hasil kolaborasi dengan balutan cat warna warni kuning, merah, dan hijau tua. Baca Juga: Justin Bieber Tertangkap Kamera Tunggangi Vespa Primavera Sean WotherspoonKomponen behel belakang, frame lampu, hingga rak barang mendapat sentuhan krom.
Di 2020 ini, Vespa Primavera tampil dengan balutan warna baru Green Relax - dikenal di Italia dengan istilah "latte menta". Vespa Sprint i-get ABSPada 2020, Vespa Sprint i-get ABS kini memiliki warna baru Scarlatto, sebuah warna spesial, bukan hanya sekedar warna merah biasa. Kesan anggun serta mempesona terpancar dari warna ini: sebuah gaung dari masa lalu namun tetap mengedepankan keunggulan modern berkat keindahan estetiknya. Vespa Sprint S i-get ABSSkuter ini juga masuk dalam kategori skuter dari Vespa yang paling sporty. Vespa GTS Super 150 i-get ABSPada kesempatan ini, Vespa menghadirkan tampil dalam balutan warna baru yang dinamakan Grey Stile.
"Piaggio Indonesia sangat bersemangat memperkenalkan rangkaian warna baru dari seri Vespa LX dan Vespa S. Rangkaian warna baru pada kedua seri tersebut akan memberikan semangat baru untuk generasi muda untuk mengekspresikan karakter dan semangat muda mereka yang spontan, ceria dan enerjik. Ekspresi karakter mereka tersebut akan semakin jelas terlihat dan semakin lekat dengan gaya berkendara Vespa yang penuh unik dan berbeda," terang Ayu Hapsari, PR and Communications Manager PT Piaggio Indonesia, dalam keterangan resminya. Piaggio Indonesia
Copyright By@ServisRingan - 2025