Segmen motor Vespa modern atau Vespa matic masih jadi incaran banyak konsumen. Namun tak perlu khawatir, Vespa matic bekas saat ini sudah banyak beredar di pasaran dan sejumlah situs online. Dari pantauan detikOto pada sejumlah tempat jual beli Vespa matic bekas online, hasilnya menunjukkan terdapat sejumlah Vespa matic bekas dengan banderol cukup beragam, harga jualnya mulai dari Rp 20 jutaan. ADVERTISEMENTNamun sebagai pengingat, untuk harga Vespa matic pada kisaran angka Rp 20 jutaan rata-rata merupakan tahun produksi cukup lama, yakni di bawah tahun 2014. Jika ingin membeli Vespa matic dengan tahun produksi lebih baru juga tersedia, namun harga yang ditawarkan cukup mahal mulai dari Rp 30 jutaan.
Klik untuk follow WhatsApp ChannelJakarta, IDN Times - Pajak Vespa Matic berbeda-beda, tergantung dengan jenis motor dan tahun produksi motornya. Penasaran berapa biaya pajak Vespa Matic terbaru? Cara cek pajak Vespa Matic ilustrasi Vespa matic (commons.wikimedia.org) Ada dua cara yang bisa kamu lakukan untuk mengecek besaran pajak Vespa Matic di setiap tahunnya. Cek Online Selain dengan STNK, kamu juga bisa melakukan pengecekan dengan memantau besaran pajak Vespa Matic dengan cara online. Kamu tinggal memasukan jenis motor serta tahun motor milikmu, lalu besaran pajak Vespa Matic milikmu akan segera muncul.
Copyright By@ServisRingan - 2025