Dua sarang tawon Vespa Affinis dievakuasi relawan dari pemakaman di Karang Wetan, Polanharjo, Klaten. Saat ziarah kaget melihat ada sarang ukuran besar. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT"Warga mengetahui sarang itu, di sebelah makam ternyata ada juga sarang lebih kecil seukuran helm. "Jadi memang bulan ini musim kembang biak tawon Vespa dan ular sampai Februari. Masyarakat diminta waspada saat beraktivitas jika ada indikasi sarang tawon, bulan ini saja sudah ada 15 laporan," imbuhnya.
Copyright By@ServisRingan - 2024