Nah sebelum motor trail KLX kamu dijadikan kendaraan supermoto, baiknya kamu mengenal dahulu tentang apa itu gaya motor supermoto. So, supaya motor modifikasi KLX kamu proper untuk dibawa melintasi jalur supermoto seperti disebutkan di atas. Maka dari itu siapkah bujet Rp 5-10 juta untuk bisa menjadikan Kawasaki KLX Supermoto yang istimewa! Pemilihan Ban dan Pelek KLX SupermotoPemilihan ban dan pelek merupakan hal terpenting dalam modifikasi KLX menjadi supermoto. Salah satu knalpot supermoto yang kami rekomendasikan untuk modifikasi KLX dalam penggunaan sehari-hari adalah Over Racing.
GridOto - Kawasaki KLX 150 garapan Caos Custom ini sukses tampil kece bergaya supermoto. Yang menarik dari modifikasi Kawasaki KLX 150 ini ialah bertabusnya part kompetitor khususnya dari pabrikan Honda di area kaki-kaki agar semakin gagah. Ternyata untuk mengubah KLX 150 menjadi supermoto butuh modal segini lho sob! Yuka Samudera Kawasaki KLX 150 modal segini jadi supermoto bertabur part kompetitor. Memang apa saja sih yang spesial di Kawasaki KLX 150 supermoto ini?
Otomania - Kawasaki KLX150 BF gagah ini pemiliknya adalah Iksan. Kawasaki KLX150 BF ini mengambil model supermoto balap. Pengerjaan Kawasaki KLX150 BF dikerjakan di bengkel IF Garage. Utamanya adalah penggantian pelek, menggunakan pelek TK 3.00-17 depan dan TK 3.50-17 belakang. Baca Juga : Modifikasi Supermoto, Kuncinya Ban dan PelekWawa Kawasaki KLX150BF Racing Supermoto IF Garage
Jip.id - Kawasaki KLX150 BF satu ini mengusung gaya yang berbeda yaitu supermoto. "KLX150 BF sangat simpel dan pas untuk dimodifikasi jadi supermoto yang lebih banyak dipakai untuk jalan aspal," ucap Iksan. Wawa Kawasaki KLX150BF Racing Supermoto IF GarageBagian kaki-kaki pasti banyak perubahan untuk terutama dengan pelek TK 3.00-17 depan dan TK 3.50-17 belakang yang dilingkari karet hitam dari Bridgestone Batlax S20. Wawa Kawasaki KLX150BF Racing Supermoto IF GarageUntuk penampilan yang mengusung gaya supermoto balap bagian sepatbor depan diganti punya KTM dan tameng depan punya Kawasaki KX 85. Wawa Kawasaki KLX150BF Racing Supermoto IF GarageSetang : RenthalKnalpot : CLD
MOTOR Plus-online - Kawasaki KLX150 jadi motor trail andalan banyak bikers di Tanah Air. Yup, Kawasaki KLX150SM resmi meluncur di diler Kawasaki Abdul Muis, Jakarta Pusat pada Rabu (15/3/2023). Namun buat bikers yang sudah membeli Kawasaki KLX150 yang launching Februari kemarin, bakal kepincut enggak nih sama varian supermotor ini? Lantas dengan perbedaan kaki-kaki tersebut, gampang enggak sih mengubah Kawasaki KLX150 jadi KLX150SM? Baca Juga: Dijual Rp 30 Jutaan, Intip Pilihan Warna Kawasaki KLX150SM 2023Antara motor trail Kawasaki KLX150 dan model supermoto KLX150SM, harganya mirip-mirip nih.
ModifikasiModifikasi KLX140G Jadi Supermoto Ala Bengkel AmerikaAinto Harry Budiawan • 18 Februari 2017 13:30medcom.id: Kawasaki KLX150 populasinya terbilang banyak di Indonesia. Motor ini selain digunakan untuk kebutuhan perusahaan, juga untuk kaum penghobi serta modifikasi. Khusus untuk penggemar modifikasi, bisa ditiru nih langkah bengkel MNNTHBX asal Amerika Serikat. Bengkel yang punya nama unik ini spesialis modifikasi motor-motor bermesin kecil. Handgrip Renthal, tuas rem dan kopling ASV dan handguard Cycra mengisi area setang kemudi.
Copyright By@ServisRingan - 2025