Bikin Vario Kenceng Buat Harian
09-01-2025

Bikin Vario Kenceng Buat Harian

By Ella Welch
  • 0

ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENTRiding PositionDi atas kertas, Honda Vario 160 memiliki dimensi panjang 1.929 mm, lebar 679 mm, dan tinggi 1.088 mm. Honda Vario 160 Foto: Luthfi Anshori/detikOto Honda Vario 160 Foto: Luthfi Anshori/detikOtoPerforma Mesin dan PengendalianHonda Vario 160 dibekali mesin eSP+, 156,9 cc, SOHC, 4 klep, dengan bore x stroke: 60 mm x 55,5 mm. Dengan peningkatan kubikasi mesin dan bertambahnya jumlah klep, mesin Vario 160 ini menawarkan performa yang asyik untuk harian. Honda Vario 160 Foto: Luthfi Anshori/detikOto Honda Vario 160 Foto: Luthfi Anshori/detikOtoAkomodasiTampaknya PT Astra Honda Motor (AHM) telah melakukan keputusan yang tepat dengan tidak mengikuti arus dan tetap mempertahankan konsep dek rata pada Vario 160. Bagasi Honda Vario 160 Foto: Luthfi Anshori/detikOto Bagasi Honda Vario 160 Foto: Luthfi Anshori/detikOto[Lanjut halaman berikutnya: Konsumsi bahan bakar dan kesimpulan]

Bikin Enteng Tarikan Honda Vario 160 Ini Kisaran Harganya

Jakarta, IDN Times - Buat kamu yang baru punya Honda Vario 160 dan merasa tenaganya masih kurang, kamu bisa coba lakukan beberapa ubahan buat mendongkrak tenaga. Modifikasi CVT Vario 160CVT Vario 160 (IDN Times/Fadhliansyah)Salah satu bengkel yang menawarkan jasa modifikasi area CVT motor matic termasuk untuk Vario 160 adalah Kedai Riders di kawasan Larangan, Kota Tangerang, Banten. "Untuk Vario 160 enaknya pulley depan dibikin 13,8 derajat, terus rumah roller dikerok. Sebagai informasi, bobot roller bawaan Honda Vario 160 adalah 19 gram. Baca Juga: Tarikan Vario 160 Lebih Responsif dari PCX 160?

Prev Post

Kapasitas Tangki Bbm Honda Scoopy

Next Post

Kapan Rilis Pcx Baru

Artikel Trending

Leave a Reply